Rabu, 15 Juni 2016

Surga Snowboarding Yang Tersembunyi di Indonesia

Resort ski sejatinya banyak di temukan di Negara-negara yang memiliki musim dingin, dimana kita dapat dengan mudah menemukan salju disana setiap tahunnya, namun bisakah anda membayangka bahwa di Indonesia yang memiliki iklim tropis memiliki resort ski?. Percaya atau tidak Indonesia patut bangga, dikarenakan di tanah Papua konon ada resort ski yang dulu pernah mulai beroprasi beroperasi pada tahun 1979 sampai 1982 tepatnya berada di pegunungan Moake.

Meskipun banyak yang meragukan kebenarannya namun banyak foto-foto bukti keberadaan resort ski tersebut.
Steven Koch snowboarding the Maoke Mountains. photo: corey rich (sumber: Klick)


Bahkan pada laman snowbrains.com resort ski tersebut di daulat menjadi resort ski nomor 2 tertinggi keberadaanya yang pernah ada dengan ketinggian 15,700 kaki
sumber : kilick


Terlepas dari benar atau tidaknya keberadaan resort ski tersebut, kita sebagai warga negara Indonesia patut bangga dengan kekayaan alam yang di miliki Indonesia.

2 komentar: